Strategi Pengembangan Pengolahan Limbah Tembakau Pada Batang Tembakau Menjadi Briket

Authors

  • Syahroni Riskiyono Universitas Muhammadiyah Jember
  • Andika Putra Setiawan Universitas Muhammadiyah Jember
  • Danu Indra Wardhana Universitas Muhammadiyah Jember

Keywords:

tembakau, briket, IFAS, EFAS, SWOT, AHP

Abstract

Tembakau adalah tanaman yang dikenal sebagai nama ilmiah nicotiana tobacum dan telah lama digun akan oleh manusia untuk produk rokok, cerutu, tembakau pipa, serta sebagian bahan campuran dalam produk tembakau lainnya. Kabupaten Jember merupakan penghasil tembakau terbesar di jawa timur. Saat ini limbah batang tembakau belum dapat dikelola dengan baik oleh petani. Briket merupakan bahan bakar padat sebagai sumber energi alternatif pengganti bahan bakar minyak yang melalui proses karbonasi kemudian dicetak dengan tekanan tertentu baik dengan atau tanpa bahan pengikat (binder) maupun bahan tambahan lainnya. Pada penelitian ini menggunakan metode EFAS, IFAS, SWOT dan AHP.  Dari penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan nilai faktor IFAS senilai (3,581) ini berarti secara internal sangat mendukung dalam pengembangan agroindustri briket dari batang tembakau kedepannya. Begitu juga nilai EFAS sebesar (1,188). Ini mengindikasikan bahwa masih banyak peluang-peluang yang belum dimanfaatkan dengan baik. Dari hasil penelitian juga didapatkan 7 alternatif strategi yang mewakili dalam pengembangan pengembangan pengolahan limbah tembakau pada batang tembakau menjadi briket.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Syahir, syafrida hafni. (2022). Buku ini di tulis oleh Dosen Universitas Medan Area Hak Cipta di Lindungi oleh Undang-Undang Telah di Deposit ke Repository UMA pada tanggal 27 Januari 2022.

Sadananya, K., Ciamis, K., & Singkong, K. (2024). Agroindustri Keripik Singkong ( Studi Kasus Pada Agroindustri Keripik Singkong Ibu Nining Di Desa Gunungsari Kecamatan Sadananya Kabupaten Ciamis ) Added Value And Develoment Strategy For Cassava Chips Agroindustry ( Case Study On Mrs . Nining ’ S Cassava. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Agroinfo Galuh, 11, 56–69.

Iverson, B. L., & Dervan, P. B. (N.D.). No 主観的健康感を中心とした在宅高齢者における 健康関連指標に関する共分散構造分析title. 7823–7830.

Rachmy, C., Sofyan, S., & Irwan, I. (2023). Strategi Pengembangan Agribisnis Tembakau Di Kabupaten Aceh Tengah Dengan Metode Analytical Hierarchy Process (Ahp). Jurnal Agrisep, 24(1), 49–55. Https://Doi.Org/10.17969/Agrisep.V24i1.33281

Tembakau, B., Nicotiana, V., Jozan, J., & Rizaldi, L. H. (2024). Pengaruh Konsentrasi Perekat Tepung Kanji ( Manihot Utilissima ) Terhadap Karakteristik Briket Limbah Batang Tembakau Virginia ( Nicotiana Tabacum ). 1(1), 1–13.

Downloads

Published

2025-02-26

How to Cite

Riskiyono, S., Putra Setiawan, A., & Indra Wardhana, D. . (2025). Strategi Pengembangan Pengolahan Limbah Tembakau Pada Batang Tembakau Menjadi Briket. National Multidisciplinary Sciences, 3(3), 515–525. Retrieved from https://proceeding.unmuhjember.ac.id/index.php/nms/article/view/718

Issue

Section

Articles