Pengaruh Celebrity Endorser dan Word of Mouth Terhadap Purchase Intention Dimediasi oleh Brand Image

Studi pada Konsumen Kosmetik Emina

Authors

  • Tusmawati Tusmawati Universitas Muhammadiyah Jember
  • Budiyanto Budiyanto Universitas Muhammadiyah Jember
  • Wijayanti Wijayanti Universitas Muhammadiyah Jember

DOI:

https://doi.org/10.32528/nms.v1i3.95

Keywords:

Celebrity endorser, word of mouth, brand image, purchase intention

Abstract

Perkembangan teknologi dan informasi yang semakin pesat, menjadikan perusahaan berlomba-lomba untuk memenangkan pangsa pasar di Indonesia. Hal ini yang menjadikan pemasar mencari strategi pemasaran yang tepat untuk bersaing. Upaya strategi pemasaran yang dilakukan oleh Perusahaan Paragon Technologi and Innovation sebagai perusahaan kosmetik Emina yaitu menggunakan celebrity endorser dan komunikasi word of mouth. Keahlian celebrity endorser dalam menyampaikan keunggulan-keunggulan produk serta komunikasi word of mouth yang positif dapat menarik perhatian konsumen terhadap produk tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara (1) pengaruh celebrity endorser terhadap purchase intention (2) pengaruh word of mouth terhadap purchase intention (3) pengaruh celebrity endorser terhadap brand image (4) pengaruh word of mouth terhadap brand image (5) pengaruh brand image terhadap purchase intention (6) brand image memediasi pengaruh celebrity endorser terhadap purchase intention (7) brand image memediasi pengaruh word of mouth terhadap purchase intention. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan survei. Populasi penelitian ini adalah konsumen kosmetik Emina. Sampel penelitian ini berjumlah 125 orang. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik non probability sampling (judgement sampling). Instrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan skala likert yang terjawab lengkap, sesuai kriteria dan telah memenuhi syarat validitas dan reliabilitas. Analisis data menggunakan SmartPLS dengan metode analisis SEM (Structural Equation Modeling). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa celebrity endorser, word of mouth, dan brand image berpengaruh terhadap purchase intention. Selain itu, brand image juga memediasi secara parsial untuk pengaruh celebrity endorser dan word of mouth terhadap purchase intention.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdillah, Willy dan Hartono, Jogiyanto. 2015. Pertial Least Square (PLS)-Alternatif Structural Equat tion Modeling (SEM) dalam Penelitian Bisnis. Yogyakarta: ANDI.

Alawadhi, Reem and Ors, Muge. 2020. Effect of Celebrity Endorsement on Consumers Purchase Inten tion in the Mediation Effect of Brand Image. Journal of Bussiness Research-Turk, 12 (1), 454-468.

Chin, W. W. 1998. The Partial Least Squares Appoarch for Structural Equation Modeling. In G. A. Macou lides (Ed.), Modern methods for business research (pp. 295-336).

Dewi, Ayu Indra dan Ardani, I Gusti Agung Ketut Sri. 2018. Peran Brand Image Memediasi Pengaruh Word Of Mouth Terhadap Purchase Intention (Studi pada Produk Mie Samyang Hot Spicy Chicken di Kota Denpasar). E-Jurnal Manajemen Unud, Vol.7, No. 4, hal. 1771-1801.

Jauwcelinasari, Finna. 2019. Pengaruh Celebrity Endorser dan Word of Mouth Terhadap Purchase Inten tion Melalui Brand Image pada Produk Ponds. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen. Hal: 1-16

Kasali, Rhenald. 2007. Mendidik Pasar Indonesia (Segmentasi, Targeting, Positioning). Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Khan, S. A., N. Ramzan, M. Shoaib, and A. Mohyuddin. 2015. Impact Word of Mouth on Consumer Pur chase Intention. Journal of Business and Management University of Engineering and Technology, 27 (1), pp:479-482.

Kotler, Philip dan Keller, K. L. 2006. Manajemen Pemasaran. Jakarta: Erlangga.

. 2009. Manajemen Pemasaran, Edisi ke 13. Jakarta: Erlangga.

. 2012. Marketing Management, 14th ed. New Jersey: Pearson Education.

. 2016. Marketing Management, 15th ed. New Jersey: Pearson Education.

Kotler, Philip dan Lee, Nancy. 2007. Pemasaran di Sektor Publik . Jakarta: PT Indeks.

Kuncoro. 2013. Metode Riset untuk Bisnis & Ekonomi. Jakarta: Erlangga.

Pertiwi, Komang Yulia dan Sukawati, Tjok Gde Raka. 2017. Brand Image memediasi WOM terhadap Niat menggunakan wedding service di Cahya Dewi Beauty salon Denpasar. E-jurnal Manajemen Unud, Vol.6, No. 5, hal: 2609-2641.

Pramesti, Ida Ayu dan Rahanatha, Gede Bayu. 2019. Peran Brand Image Memediasi Pengaruh Word of Mouth (WOM) Terhadap Niat Beli Konsumen. E-Jurnal Manajemen. Vol.8, No.1.

Priansa, Donni Juni. 2017. Perilaku Konsumen dalam Persaingan Bisnis Kontemporer. Bandung: Alfabeta, CV.

Roshan, Putu Agung Aprilia dan Sudiksa, Ida Bagus. 2019. Peran Brand Image Memediasi Pengaruh Celebrity Endorser Terhadap Purchase Intention. E-Jurnal Manajemen, Vol. 8, pp: 5164-5181.

Schiffman, Leon dan Kanuk, Leslie Lazar. 2008. Perilaku Konsumen. Jakarta: PT Indeks.

Setiadi, Nugroho J. 2013. Perilaku Konsumen (Perspektif Kontemporer pada Motif, Tujuan, dan Keinginan Konsumen) Ed revisi. Jakarta: Kencana Prenada Media Grup.

Shimp, Terence A. 2014. Komunikasi Pemasaran Terpadu dalam Periklanan dan Promosi. Jakarta: Salemba Empat.

Sujana, Sintha Made Ayu Saraswati dan Giantari, I Gusti Ayu Ketut. 2017. Peran Brand Image Memediasi Hubungan Celebrity Endorser dengan Purchase Intention. Forum Keuangan dan Bisnis Indonesia, VI, hal 313-324.

Tjiptono, Fandy. 2015. Strategi Pemasaran. Yogyakarta: CV. ANDI.

Utami, Christina Whidya. 2014. Manajemen Ritel: Strategi dan Implementasi Operasional Bisnis Ritel Modern di Indonesia, edisi 2. Jakarta: Salemba Empat.

Wibowo, Edi dan Setyaningsih SU. 2021. Pengaruh Word of Mouth Terhadap Purchase Intention dengan Brand Image sebagai Variabel Mediasi (Survey pada konsumen Mie Gacoan Surakarta). Jurnal Ekonomi dan Perbankan. Vol 1, No. 1, hal 97-105.

Widjaja, Anastasia Andrea. 2015. The Impact Of L’oreal Paris Fall Repair’s Celebrity Endorsement Towards Consumer Purchase Intention With Brand Image as a Mediating Variable. Manajemen IBuss, Vol. 3, No. 2, hal. 214-221.

https://www.google.com/amp/s/m.bisnis.com/amp/read/20210412/257/1379994/industri-kosmetika diproyeksi-tumbuh-7-persen-tahun-ini diakses tanggal 20 Juli 2021.

https://www.google.com/amp/s/bogor.tribunnews.com/amp/2019/05/23/gathering-emina-girl-gang-ambassad or-ajang-pengembangan-diri-di-dunia-kosmetik di akses tanggal 18 Maret 2022.

https://compas.co.id/article/data-penjualan-emina/ diakses tanggal 23 Maret 2022.

Published

2022-05-09

How to Cite

Tusmawati, T., Budiyanto , B. ., & Wijayanti, W. (2022). Pengaruh Celebrity Endorser dan Word of Mouth Terhadap Purchase Intention Dimediasi oleh Brand Image: Studi pada Konsumen Kosmetik Emina. National Multidisciplinary Sciences, 1(3), 527–536. https://doi.org/10.32528/nms.v1i3.95