Tinjauan Peningkatan Penjualan Tanaman Hias di Masa Pandemi dengan Life Cycle Assesment (LCA)

Authors

  • Dedy Setyawan Universitas Muhammadiyah Jember

DOI:

https://doi.org/10.32528/nms.v1i2.54

Keywords:

tanaman hias, LCA, pandemi Covid-19

Abstract

Pandemi Covid-19 yang terjadi di Indonesia berdampak pada tren tanaman hias di kalangan masyarakat. Jual-beli tanaman hias selama pandemi menunjukkan peningkatan yang sangat signifikan. Hal ini tentunya berdampak positif secara ekonomi maupun lingkungan. Akan tetapi, penggunaan material untuk pot, bahan kimia untuk pemeliharaan tanaman, serta limbah yang dihasilkan perlu didekati secara Life Cycle Assesment (LCA). Oleh karena itu, penelitian ini mengombinasikan metode kuantitatif dengan menggunakan data penjualan tanaman hias dan studi literatur tentang topik terkait untuk menganalisa dampak dari tren ini dari segi ekonomi maupun lingkungan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ruang lingkup LCA yang cocok untuk topik ini adalah cradle to grave karena dapat menggambarkan dampak dari sekumpulan kegiatan dalam budidaya dan jual beli tanaman hias terhadap lingkungan dan kondisi kesehatan makhluk hidup. Berdasarkan hasil tinjauan LCA, tren tanaman hias ini berdampak positif untuk pelestarian biodiversitas tanaman dan produksi oksigen. Akan tetapi, agar tren ini dapat bertahan lama dan mampu menunjang kegiatan ekonomi, bisnis jual beli tanaman hias harus dilakukan dengan berorientasi terhadap lingkungan untuk meminimalisir dampak negatif yang terjadi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agung, A. P., Tetty Wijayanti, Nella Naomi Duakaju (2017) ‘Analisis Strategi Pengembangan Usaha Tanaman Hias: Studi Kasus pada Naten Flower Shop Kota Samarinda’, Jurnal Ekonomi Pertanian & Pembangunan, 14(1): 46-58.

Asnahwati (2021) ‘Prospek Bisnis Tanaman Hias di Masa Pandemi Covid-19: Studi Kasus pada Alhuda Bussiness Community Pekanbaru’, Eko dan Bisnis (Riau Economics and Business Review), 12(3): 307-313.

Badan Litbang Pertanian (2010) ‘Bisnis Tanaman Hias Modal 500 Ribu’, Jakarta: Kementerian Pertanian.

Badan Pusat Statistik (2021) ‘Statistik Perusahaan Penangkaran Tumbuhan dan Satwa Liar 2020’, Jakarta: BPS.

Badan Pusat Statistik (2020) ‘Produksi Tanaman Florikultura (Hias) 2020’, Diakses dari https://www.bps.go.id/indicator/55/64/1/produksi-tanaman-florikultura-hias-.html.

Badan Pusat Statistik (2019) ‘Produksi Tanaman Florikultura (Hias) 2019’, Diakses dari https://www.bps.go.id/indicator/55/64/2/produksi-tanaman-florikultura-hias-.html.

Badan Pusat Statistik (2018) ‘Produksi Tanaman Florikultura (Hias) 2018’, Diakses dari https://www.bps.go.id/indicator/55/64/3/produksi-tanaman-florikultura-hias-.html.

Bare, J. C., P. Hofstetter, D. W. Pennington, H. A. Udo de Haes (2000) ‘Life Cycle Impact Assessment Workshop Summary.: Midpoints versus Endpoints, The Sacrifices and Benefits’, International Journal of Life Cycle Assessment, 5(6), 319–326.

Baumann, H., and A. M. Tillman (2006) ‘The Hitch Hiker’s Guide to LCA: An Orientation in Life Cycle Assessment Methodology and Application’, The International Journal of Life Cycle Assessment, 11(2):142-142.

Cahyadi, A. (2021) ‘Ekspor Tanaman Hias Indonesia Naik 69,7% Selama Pandemi’, Diakses dari https://investor.id/business/276296/ekspor-tanaman-hias-indonesia-naik-697-selama-pandemi.

Elisabeth, A. (2021) ‘Ini Alasan Tren Tanaman Hias Meningkat di Tengah Covid-19’, Diakses dari https://economy.okezone.com/read/2021/05/21/455/2413497/ini-alasan-tren-tanaman-hias-meningkat-di-tengah-covid-19.

Fahrika, A. I., Juliansyah Roy (2020) ‘Dampak Pandemi Covid-19 terhadap Perkembangan Makro Ekonomi di Indonesia dan Respon Kebijakan yang Ditempuh’, Inovasi, 16(2): 206-213.

Goedkoop, M. and R. Spriensma (2000), ‘The Eco-indicator 99: A Damage-oriented Method for Life Cycle Impact Assessment’, Methodology Report, 3.

Hanoatubun, S. (2020) ‘Dampak Covid-19 terhadap Perekonomian Indonesia’, Journal of Education, Psychology and Counseling, 2(1): 146-153.

Harjanto, T. R., M. Fahrurrozi, I. M. Bendiyasa (2012) ‘Life Cycle Assessment Pabrik Semen PT Holcim Indonesia Tbk. Pabrik Cilacap: Komparasi antara Bahan Bakar Batubara dengan Biomassa’, Jurnal Rekayasa Proses, 6(2): 51-58.

Harjanto, T. R., and Saipul Bahri (2016) ‘Life Cycle Assessment Pilihan Penggunaan Alat Transportasi bagi Siswa SMA di Cilacap dalam Kerangka Penerapan Mekanisme Pembangunan Bersih’, Jurnal Rekayasa Teknologi Industri Hijau, 2(1).

Huijbregts, A. (2012) ‘General Structure of Life Cycle Impact Assessment’, Department of Environmental Science, Radboud University.

Huijbregts, M. A. J., Z. J. N. Steinmann, , P. M. F. M. Elshout, G. Stam, F. Verones, M. D. M. Vieira, R. van Zelm (2016), ‘ReCiPe 2016’, Utrecht: National Institute for Public Health and the Environment.

Irawati, D. Y., Melati Kurniawati (2020) ‘Life Cycle Assessment dan Life Cycle Cost untuk Serat Kenaf’, Jurnal Rekayasa Sistem Industri, 9(3): 213-224.

Iskandar, A., B. T. Possumah, K. Aqbar (2020) ‘Peran Ekonomi dan Keuangan Sosial Islam saat Pandemi Covid -19’, Jurnal Sosial & Budaya Syar’i, 7(7): 625-638.

International Standards Organization 14040 (2006) ‘Environmental Management, Life Cycle Assessment, Principles and Framework’. Geneva: ISO.

Kurniawansyah, H., A. M. Salahuddin, S. Nurhidayati (2020) ‘Konsep Kebijakan Strategis dalam Menangani Eksternalitas Ekonomi dari Covid-19 Pada Masyarakat Rentan di Indonesia’, Indonesian Journal of Social Sciences and Humanities, 1(2): 130-139.

Lakamisi, H. (2010) ‘Prospek Agribisnis Tanaman Hias dalam Pot (Potplant)’, Jurnal Ilmiah Agribisnis dan Perikanan (Agrikan UMMU-Ternate), 3(2): 55-59.

Nurdiansyah, R. (2020) ‘Selama Pandemi Covid-19, Omset Penjual Tanaman Hias Naik’, Diakses dari https://www.republika.co.id/berita/ql8znr384/selama-pandemi-covid19-omset-penjual-tanaman-hias-naik.

Parameswari, P. P., Moh. Yani, Andes Ismayana (2019) ‘Penilaian Daur Hidup (Life Cycle Assesment) Produk Kina di PT Sinkona Indonesia Lestari’, Jurnal Ilmu Lingkungan, 17(2): 351-358.

Puspitasari, A. T. (2010) ‘Budidaya Tanaman Hias Aglaonema di Deni Nursery And Gardening’, Tugas Akhir, Universitas Sebelas Maret.

SATGAS Covid-19.(2021) ‘Data Sebaran Covid-19 di Indonesia’, Diakses dari https://covid19.go.id/.

Susilawati, Reinpal Falefi, Agus Purwoko (2020) ‘Impact of COVID-19’s Pandemic on the Economy of Indonesia’, Budapest International Research and Critics Institute-Journal (BIRCI-Journal), 3(2): 1147-1156.

Ula, R. A., Agus Prasetya, Iman Haryanto (2021) ‘Life Cycle Assessment (LCA) Pengelolaan Sampah di TPA Gunung Panggung Kabupaten Tuban, Jawa Timur’, Jurnal Teknologi Lingkungan, 22(2): 147-161.

Wiraatmaja, I. W. (2016) ‘Bahan Ajar Teknologi Budidaya Tanaman Hias’, Denpasar: Fakultas Pertanian UNUD.

Published

2022-03-07

How to Cite

Setyawan , D. . (2022). Tinjauan Peningkatan Penjualan Tanaman Hias di Masa Pandemi dengan Life Cycle Assesment (LCA). National Multidisciplinary Sciences, 1(2), 185–193. https://doi.org/10.32528/nms.v1i2.54